10 Rekomendasi Pupuk Terong Yang Bagus Agar Berbuah Lebat

Memilih jenis pupuk terong terbaik tentu saja tidak terlalu sulit karena bisa menggunakan pupuk yang dipakai pada tanaman holtikultura berbuah lainnya. Namun untuk anda yang saat ini berencana budidaya terong atau sedang berlangsung dan masih kebingungan untuk menentukan pilihan. Berikut ini ada beberapa rekomendasi yang bisa anda jadikan pilihan.

pupuk terong

Rekomendasi Pupuk Terong Terbaik

Pupuk terong terbaik adalah jenis pupuk yang mampu mencukupi kebutuhan nutrisinya mulai dari fase vegetatif sampai fase generatif. Akan lebih baik lagi jika pupuk tersebut memiliki kandungan tambahan seperti perangsang tumbuh dan buah serta anti hama yang melindungi dari serangan hama dan penyakit. Paling penting juga untuk memilih jenis pupuk yang bisa digunakan dalam berbagai kondisi cuaca seperti pada saat musim hujan dan kemarau.

Hal paling penting diperhatikan dalam pemberian pupuk adalah membuat jadwal pemupukan terong agar kebutuhan nutrisinya tercukupi dengan baik. Dengan adanya tabel pemupukan terong maka proses pemupukan bisa berlangsung dengan intensif sehingga tanaman bisa tumbuh subur dan menghasilkan buah yang lebat.

  • Pupuk GDM Spesialis Pangan Sayur

Pupuk terong agar bunga tidak rontok yang pertama bisa dicoba adalah GDM Spesialis pangan sayur. GDM Spesialis Pangan Sayur Merupakan pupuk organik cair yang diformulasikan khusus untuk meningkatkan produktifitas tanaman pangan yang Anda budidayakan. Bermanfaat untuk mempercepat pertumbuhan dan perkembangan akar tanaman, meningkatkan daya tahan tanaman terhadap penyakit, serta meningkatkan hasil produksi tanaman.

Pupuk organik cair spesialis tanaman pangan dan sayur dapat menunjang perbanyakan anakan tanaman, meningkatkan daya tahan terhadap serangan penyakit, serta dapat meningkatkan produksi hingga 50%. GDM Pupuk Organik Cair Spesialis Tanaman Pangan cocok untuk tanaman Padi, Jagung, Kedelai, Kacang Tanah, Cabe, Sawi, Bayam, Kangkung, Wortel, Kubis, Brokoli, Tomat, Kacang Panjang, Kentang, Ketela, Bawang Merah, Bawang Putih, dll.

  • Pupuk Gyomax

Pupuk terong masa vegetatif yang menjadi rekomendasi berikutnya adalah Gyomax. Pupuk Gyomax satu – satunya produk dengan formulasi bakteri yang unik, diproduksi dari jepang dengan kombinasi 6 bakteri unik yang tidak pernah ada di Indonesia. Gyomax memungkinkan penanaman satu jenis tanaman terus menerus dengan hasil produksi yang tetap baik sehingga dapat mengoptimalkan fungsi dan produktivitas lahan pertanian. 

Gyomax dapat dicampur dengan pupuk organik dan pupuk kimia lain , serta digunakan seperti pada penyiraman biasa, sehingga meningkatkan populasi bakteri baik pada tanah dan menekan populasi bakteri jahat dan penyakit tanaman. Selain membantu tanaman mengurai pupuk dan unsur hara makro dan mikro, Gyomax dapat memperbaiki struktur tanah, sehingga kesuburan tanah tetap terjaga selama penanaman. Gyomax juga efektif meningkatkan daya tahan tanaman terhadap penyakit, sehingga dapat mencegah penularan hama tanaman seperti Virus Gemini, Akar Gada, busuk akar dan penyakit tanaman lainnya. 

Merupakan pupuk berbentuk cair yang terbuat dari bahan-bahan murni organik dan diperkaya nutrisi mikro lainnya. Memiliki manfaat yang sangat dibutuhkan untuk budidaya tanaman cabai seperti Mempercepat pertumbuhan akar, batang, dan daun tanaman, Meningkatkan ketahanan tanaman dari penyakit, Meningkatkan hasil panen, Menambah unsur hara makro & mikro dalam tanah, Mengurangi penggunaan pupuk kimia, Ramah terhadap lingkungan, Aman dan mudah dalam aplikasi serta Dapat diaplikasikan semprot atau kocor

  • Pupuk BMW

Pupuk Organik BMW di produksi dari 100% bahan alami yang di formulasikan khusus untuk tanaman Holtikultura dan buah-buahan mengandung unsur bahan mineral Makro dan Mikro yang sangat dibutuhkan pada tanaman, hampir semua jenis tanaman Holtikultura bisa mengunakan Pupuk ini. Bukan hanya tanaman Holtikultura saja yang bisa, ternyata tanaman Bunga pun bisa mengunakan pupuk ini. Keunggulan dan kegunaan pupuk ini adalah mempercepat percabangan dan pembungaan, buah menjadi lebat dan berisi dan meningkatkan kualitas buah termasuk rasa dan penampilan, dan selain itu sudah pasti aman dari bahan kimia.

  • Pupuk ZEO Green Grow

Pupuk terong musim hujan yang menjadi rekomendasi adalah Zeo Green Grow. Pupuk dengan kandungan Nutrisi lengkap (Hara Makro & Mikro) yang seimbang untuk mengurangi penggunaan pupuk kimia yang berlebihan. Dilengkapi dengan GA3 dan perekat. Merangsang pertumbuhan pohon dan buah secara menyeluruh, khususnya pada bagian batang, daun, serta cabang. Membantu meningkatkan kualitas dan kuantitas tanaman sehingga menghasilkan buah secara maksimal. Menambah resistensi / daya tahan tanaman terhadap gangguan hama dan penyakit 

  • Pupuk Richgrow

Pupuk terong agar berbuah lebat yang menjadi pilihan berikutnya adalah Richgrow. Pupuk Rich grow Cocok buat pemakaian Rumah Tangga, tidak usah ribet RICHGROW Multi Purpose siap pakai langsung semprot! Tidak Bau 100% bahan alami. Bisa untuk Tanaman Hias, Monstera, Succulents, Cactus, semua jenis Bunga, Sayuran, Buah2an dan buat pertumbuhan Ikan juga bisa. Daun yang kuning dan layu wajib di coba! Tidak usah hawatir buat dosis pupuk cair ini pokoknya aman, lebih banyak lebih okeh lebih sering di semprot lebih happy tanamannya! Yuuk di order biar tanaman lebih segar dan sehat.

Hormonik merupakan singkatan dari Hormon Organik. Hormon atau zat pengatur tumbuh (ZPT) adalah senyawa organik bukan hara/nutrisi yang diberikan pada tanaman dan bisa pula pada hewan ternak/unggas. Pemberian hormon pada tanaman memiliki kontribusi penting dalam memacu proses pertumbuhan tanaman. Saat ini telah banyak diproduksi produk ZPT yang terbuat dari bahan organik (alami) salah satunya yang cukup terkenal adalah Hormonik Nasa.

Hormonik adalah Produk Pertanian yang berupa hormon organik cair alami dari PT. Natural Nusantara yang fungsinya saling mendukung dengan produk POC Nasa yang sangat bagus untuk memacu pertumbuhan, pengumbian, pembungaan dan pembuahan tanaman untuk meningkatkan hasil panen.

  • Pupuk Feng Shou

FENG SHOU mengandung beragam jenis mikroba khusus yang dapat membantu menguraikan senyawa Fosfat (P), Kalium (K) dan menambat senyawa Nitrogen (N), tiga unsur yang sangat penting bagi pertumbuhan tanaman Anda. Jenis-jenis mikroba FENG SHOU adalah mikroba pilihan unggul dengan teknologi yang lebih canggih dan dalam jumlah lebih besar dibanding pupuk lain (dalam hitungan pangkat 9), yang memberikan hasil panen lebih optimal dengan penggunaan lebih hemat bagi anda.

Pupuk DINOSAURUS merupakan pupuk organik hayati berbentuk cair, terbuat dari bahan-bahan pilihan yang tentunya kaya akan unsur hara micro, macro, dan bakteri-bakteri baik pengurai unsur hara dalam tanah dan mendukung pertumbuhan tanaman.

Bakteri-bakteri baik yang terkandung dalam Pupuk organik hayati Dinosaurus membantu secara efektif dalam proses proses biologis fiksasi nitrogen, penyerapan phospat, dan kalium. Selain itu bakteri baik ini memiliki sifat anti-pathogen yang dapat membantu melindungi tanaman dari serangan hama. Nutrisi dalam Pupuk Dinosaurus berfungsi meningkatkan sistem kekebalan tanaman.

Pupuk Organik Kilat merupakan produk yang terbuat dari bahan organik yang didapatkan dari hasil pengolahan tanaman – tanaman tertentu. Mengandung bebagai unsur hara makro dan mikro tanah yang difungsikan untuk pertumbuahan tanaman, mikroba tanah, hormon untuk tanaman.

POC Kilat mengandung Hormon tumbuhan dengan extrak formula merupakan rangkaian proses regulasi genetik dan berfungsi sebagai prekursor rangsangan guna terbentuknya hormon tumbuhan, sehingga gen yang semula tidak aktif mulai ekspresi lalu menjadi aktif dan kembali kepada genitika aslinya, produk berbentuk pekatan suspensi, dengan bau khas aroma susu, berwarna putih susu kelabu, tidak mengandung amoniak, tidak bau menyengat, tidak mengandung alkohol, tidak mengandung zat beracun di formulasikan dari bahan alami yang dibutuhkan untuk semua jenis tanaman.

Lihat Juga: 10 Rekomendasi Pupuk Bawang Merah Terbaik.

Demikianlah ulasan tentang pupuk terong terbaik, semoga bisa membantu anda dalam menemukan jenis pupuk yang sesuai dengan kebutuhan budidaya tanaman anda. Temukan juga informasi dan rekomendasi Pupuk Tanaman lainnya pada postingan berikutnya.

Posting Komentar

Lebih baru Lebih lama